Nabila A

25 Maret 2022 03:41

Iklan

Nabila A

25 Maret 2022 03:41

Pertanyaan

Penyebab runtuhnya kekuasaan Sumeria di Mesopotamia adalah... a. perebutan kekuasaan internal b. ditaklukan oleh bangsa lain c. bencana alam dan penyakit d. banjir bandang Sungai Efrat e. perang saudara

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

29

:

42

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Beni

Mahasiswa/Alumni Universitas Muria Kudus

04 April 2022 18:16

Jawaban terverifikasi

Halo Nabila A. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah a. Perebutan kekuasaan internal. Yuk simak pembahasan berikut. Bangsa Sumeria merupakan bangsa tertua yang mendiami wilayah Mesopotamia di Asia Barat. Peradaban bangsa Sumeria mulai muncul sekitar 4500 SM, dan mencapai puncak kejayaan ketika mampu mendirikan kota-kota pemerintahan yang disebut negara kota, seperti Ur, Uruk, dan Kish. Bangsa Sumeria juga menghasilkan banyak penemuan penting dalam sejarah manusia, seperti roda, tulisan, teknik pertanian, dan masih banyak lainnya. Namun, pada akhirnya, kekuasaan Sumeria atas Mesopotamia harus runtuh pada sekitar 2000 SM. Penyebab runtuhnya kekuasaan Sumeria di Mesopotamia adalah adanya konflik internal yang kemudian membuat mudah ditaklukkan bangsa Akkadia. Jadi, jawaban yang tepat adalah a. Perebutan kekuasaan internal. Terimakasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi