Falco P

30 Juni 2022 09:45

Iklan

Falco P

30 Juni 2022 09:45

Pertanyaan

Penyebab penyakit surra pada ternak adalah … a. Trypanosoma evansi b. Trypanosoma erusi c. Leismania donovani d. Trypanosoma rhodesiensi e. Leismania brasihensis

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

23

:

59

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

V. Harmiliantika

30 Juni 2022 20:10

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat yaitu a. 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢 𝘦𝘷𝘢𝘯𝘴𝘪. Penyakit surra adalah penyakit parasit yang disebabkan oleh agen 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢 𝘦𝘷𝘢𝘯𝘴𝘪 dan ditularkan melalui gigitan lalat penghisap darah (𝘩𝘢𝘦𝘮𝘢𝘵𝘰𝘱𝘩𝘢𝘨𝘶𝘴 𝘧𝘭𝘪𝘦𝘴). Salah satu faktor pendukung penyebaran 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢 𝘦𝘷𝘢𝘯𝘴𝘪 yaitu adanya perpindahan ternak secara ektensif. Berdasarkan studi serologi, 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢 𝘦𝘷𝘢𝘯𝘴𝘪 telah tersebar di seluruh Indonesia dan Surra dinyatakan penyakit endemis. Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas adalah a. 𝘛𝘳𝘺𝘱𝘢𝘯𝘰𝘴𝘰𝘮𝘢 𝘦𝘷𝘢𝘯𝘴𝘪.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi