Syifatul S

02 Juni 2021 00:47

Iklan

Syifatul S

02 Juni 2021 00:47

Pertanyaan

Pengerahan tenaga romusha telah membawa akibat jauh pada struktur sosial di Indonesia. Karena kaum tani yang dikerahkan banyak pemuda-pemuda yang menghilang dari desanya pergi ke kota karena takut akan diambil sebagai romusha. Pemerintah Jepang bertindak lebih jauh lagi akhirnya hampir semua laki-laki yang tidak cacat diambil. (Marwati Djoenad, ddk. 1993:39). Dampak pengerahan romusha terhadap struktur sosial masyarakat desa adalah.... *

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

03

:

23

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Samsiah

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

29 Januari 2022 06:56

Jawaban terverifikasi

Hai Syaiful S, Kakak bantu jawab ya. Romusha  merubah struktur sosial masyarakat desa dengan berkembangnya tradisi kerja bakti massal melalui kinrohosi dan pembentukan strata masyarakat hingga tingkat paling bawah yaitu Tonarigami atau Rukun Tetangga (RT). Untuk lebih jelasnya, yuk simak penjelasan berikut: Pengerahan Romusha berdampak pada struktur sosial masyarakat desa. Dengan adanya Romusha mulai berkembangnya tradisi kerja bakti massal melalui kinrohosi. Munculnya sikap persatuan dan kesatuan dalam mengusir penjajah di Indonesia. Pembentukan strata masyarakat hingga tingkat paling bawah yaitu Tonarigami atau Rukun Tetangga (RT). Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi