Agung S

03 Januari 2022 16:57

Iklan

Agung S

03 Januari 2022 16:57

Pertanyaan

Pengaruh kebudayaan Hindu dalam Islam di Indonesia dapat dilihat dari ... A. Letak masjid yang berdekatan dengan alun-alun B. Upacara selamatan kematian seseorang C. Membunyikan bedug sebagai pertanda waktu salat D. Bangunan masjid yang selalu menghadap ke timur E. Atap masjid yang berbentuk meru/atap tumpang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

48

:

38

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Yuni

12 Januari 2022 03:09

Jawaban terverifikasi

Halo Agung, jawaban untuk soal ini adalah E. Simak penjelasan di bawah. Saat ini Indonesia merupakan negara dengan mayoritas penduduknya memeluk agama Islam/ muslim. Namun, sebelum Islam masuk dan berkembang, Indonesia sudah memiliki corak kebudayaan yang dipengaruhi oleh agama Hindu dan Budha. Dengan masuknya Islam, maka Indonesia kembali mengalami akulturasi yang tercermin salah satunya dari seni bangunan. Masuknya Islam ke Indonesia tidak berarti menghilangkan kebudayaan Hindu-Budha. Bahkan membentuk akulturasi budaya yang baru dan terlihat dari sisi bangunan. Dimana, seni arsitektur Islam yang menunjukan akulturasi dengan kebudayaan prasejarah dan Hindu-Budha antara lain makam dan masjid. Akulturasi antara kebudayaan Islam dan kebudayaan Indonesia tampak dalam seni bangunan/ arsitektur masjid kuno. Arsitektur masjid kuno di Indonesia menunjukan ciri-ciri khusus yang berbeda dengan arsitektur masjid di negeri lainnya, karena menonjolkan gaya arsitektur yang masih memperlihatkan pengaruh Hindu-Budha. Kekhususan gaya arsitektur masjid kuno Indonesia, antara lain terdapat dalam bentuk atap bertingkat lebih dari satu. Masjid kuno Indonesia yang mempunyai atap bertingkat merupakan kelanjutan dari seni bangunan tradisional Indonesia lama yang mendapat pengaruh Hindu-Budha. Beberapa contoh masjid beratap bertingkat satu, misalnya Masjid Agung Cirebon, Masjid Katangka di Sulawesi Selatan, Masjid Angke, Masjid Tambora, dan Masjid Marunda di Jakarta. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E. Semoga membantu ya :)


Iklan

Yanda G

03 Juni 2022 00:43

Salah satu contoh bentuk hasil akulturasi budaya peninggalan masa Hindu-Buddha di Indonesia dalam bidang seni ukir dan pahat adalah . . . .


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi