Rahmat S

12 Juli 2022 04:24

Iklan

Rahmat S

12 Juli 2022 04:24

Pertanyaan

Pengaruh Islam seperti bangunan masjid menunjukkan adanya akulturasi bangunan pada masa Hindu-Buddha. Sebutkan ciri bentuk bangunan masjid hasil akulturasi budaya Islam dengan pra-Islam!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

20

:

10

:

59

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

27 Juli 2022 04:18

Jawaban terverifikasi

Ciri bentuk bangunan masjid hasil akulturasi budaya Islam dengan pra-Islam adalah bentuk atapnya berupa atap tumpang yang berundak-undak. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Seni bangunan pada masa Islam menunjukkan adanya sifat akulturatif antara Kebudayaan Islam dan juga kebudayaan pra Islam. Alasan kenapa adanya akulturasi antara Kebudayaan Islam dan pra Islam dalam seni bangunan pada masa Islam Iyalah karena Proses Islamisasi sejak awal kedatangannya tidak pernah menghilangkan budaya budaya pra Islam seperti budaya budaya nenek moyang dan juga budaya budaya hindu-budha. Dalam proses Islamisasi, para ulama dan juga para wali menyebarkan Islam menggunakan budaya-budaya pra-Islam yang telah melekat di masyarakat, dalam bangunan. Pada masa Islam banyak bangunan masjid yang digunakan sebagai tempat ibadah akan tetapi bentuk atapnya adalah atap tumpang yang berundak-undak. Atap tumpang dan juga berundak-undak adalah gaya bangunan pada masa pra Islam. Dengan demikian, ciri bentuk bangunan masjid hasil akulturasi budaya Islam dengan pra-Islam adalah bentuk atapnya berupa atap tumpang yang berundak-undak. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi