Valeria V

23 September 2021 05:43

Iklan

Valeria V

23 September 2021 05:43

Pertanyaan

Pengaruh bahasa sansekerta bagi masyarakat Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

29

:

58

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Shoimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

23 September 2021 10:17

Jawaban terverifikasi

Halo Valeria Bahasa Sansekerta adalah salah satu bahasa Indo-Eropa paling tua yang masih dikenal dan sejarahnya termasuk yang terpanjang. Bahasa Sansekerta adalah bahasa yang dimiliki oleh kelompok Indo-Aryan dan merupakan akar dari berbagai bahasa termasuk bahasa Indonesia, Melayu dan India. Bahasa ini dahulu nya banyak digunakan dalam pewartaan agama Hindu dan Buddha, dan sering dirujuk sebagai bahasa dewa. Bahasa Sansekerta mulai beredar penggunaannya di Indonesia semenjak penyebaran agama Hindu masuk di Indonesia oleh pendeta India pada abad ke 5 Masehi. Bukti keberadaan bahasa Sansekerta yang ada di Indonesia dapat dilihat di prasasti prasasti kerajaan Hindu di Kutai, Kalimantan Timur. Agama Hindu mencapai puncak keemasannya pada abad ke 7 Masehi di Indonesia dengan banyaknya kerajaan Hindu pada kala itu di nusantara. Hal inilah yang membuat bahasa sansekerta memberikan pengaruh yang besar terhadap pembentukan bahasa lokal Indonesia di kala itu. Bahasa sansekerta lah yang kemudian menjadi cikal bahasa Indonesia dan bahasa jawa yang kita pakai setiap hari. Dengan demikian, pengaruh Bahasa Sansekerta bagi masyarakat Indonesia adalah menjadi cikal bakal bahasa Indonesia dan bahasa Jawa yang digunakan masyarakat Indonesia saat ini. Beberapa contoh kata serapan bahasa sansekerta adalah anugerah, angka, bahaya, bea, cabai, dirgahayu, ganda, kuasa, madu, dan masih banyak lagi. Mapel: Sejarah Kelas: 10 SMA Topik: Indonesia Hindu Buddha Semoga membantu ya.


Iklan

Valeria V

24 September 2021 03:48

Terima kasih kak ^^


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi