Monica A

21 April 2022 03:10

Iklan

Monica A

21 April 2022 03:10

Pertanyaan

pemerintah orde baru mengeluarkan berbagai kebijakan untuk mengatasi krisis ekonomi di indonesia. salah satu kebijakan tersebut dilakukan dalam bidang perbankan. dalam rangka mengatasi krisis perbankan, pemerintah mengeluarkan kredit likuiditas bank indonesia (klbi) dengan tujuan..... a. membayar dana nasabah b. memberikan kucuran dana segar c. melakukan likuidasi bank bermasalah d. membantu penyehatan perbankan bermasalah e. mengadakan efisiensi tenaga kerja dalam sektor perbankan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

02

:

59

:

13

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Rafika

22 April 2022 00:53

Jawaban terverifikasi

Hai Monica, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah D. Untuk lebih detailnya, yuk simak penjelasan berikut. Akibat krisis keuangan dan moneter pada Tahun 1997, mengakibatkan terjadinya peningkatan utang perbankan nasional yang mengakibatkan terjadinya likuidasi terhadap 16 bank yang akhirnya menguncang perekonomian di Indonesia. Selama krisis berlangsung, penyelamatan sistem perbankan nasional dilakukan dalam intensitas tinggi. Tanggal 3 September 1997, pemerintah memutuskan untuk: membantu bank-bank yang masih memiliki harapan hidup; memerintahkan merger atau penjualan beberapa bank kepada bank-bank yang lebih mampu; dan mencabut ijin bank-bank yang sudah tidak memiliki harapan hidup. Bank-bank yang dianggap layak berlanjut dibantu dengan Bantuan Likuiditas Bank Indonesia. Kemudian 16 bank dinyatakan sebagai Bank Dalam Likuidasi (BDL), 4 bank dinyatakan sebagai Banks Taken Over (BTO), 10 bank sebagai Bank Beku Operasi (BBO) dan 39 bank sebagai Bank Beku Kegiatan Usaha Tertentu (BBKU). Berdasarkan pemaparan di atas, pemberian Kredit Likuiditas Bank Indonesia bertujuan untuk membantu penyehatan perbankan bermasalah agar masyarakat memiliki kepercayaan pada lembaga perbankan. Semoga membantu ya...


Iklan

Yehezkiel M

05 Juni 2023 03:02

Bagaimana pemerintah orde baru mengatasi krisis perekonomian Indonesia


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi