Stephanus M

19 Februari 2022 07:42

Iklan

Stephanus M

19 Februari 2022 07:42

Pertanyaan

Pembuatan koloid dapat dilakukan dengan cara: 1) hidrolisis 2) peptisasi 3) reaksi redoks 4) penggilingan/penggerusan Pembuatan koloid dengan cara kondensasi adalah nomor .... A. 1 dan 2 B. 1 dan 3 C. 1 dan 4 D. 2 dan 3 E. 2 dan 4

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

11

:

35

:

45

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Mardliyah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

21 Februari 2022 14:07

Jawaban terverifikasi

Hii Stephanus, Kakak bantu jawab yaa. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B. 1 dan 3. Pembuatan koloid dengan cara kondensasi adalah pembuatan koloid dengan cara penggabungan partikel larutan sejati (molekul atau ion) melalui reaksi-reaksi kimia seperti reaksi redoks, reaksi hidrolisis, reaksi substitusi, dan penggantian pelarut. Beberapa contoh pembuatan koloid dengan cara kondensasi yaitu : 1. Reaksi redoks biasa digunakan dalam pembuatan sol belerang dan sol emas. 2. Reaksi hidrolisis digunakan dalam pembuatan sol Fe(OH)₃. 3. Dekomposisi rangkap atau pergantian pelarut dilakukan dalam pembuatan koloid As₂S₃. Jadi yang termasuk pembuatan koloid dengan cara kondensasi adalah hidrolisis dan reaksi redoks (Jawaban B). Semoga membantu, tetap semangat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

31

5.0

Jawaban terverifikasi