Salsabilla R

14 April 2022 09:23

Iklan

Salsabilla R

14 April 2022 09:23

Pertanyaan

Para ahli sejarah menyatakan bahwa gaya kepemimpinan khalifah ini mirip-miripdengan gaya kepemimpinan Khulafaur Rasyidin disegani baik oleh kawan maupun lawan politikya, bahkan satu-satunya khalifah Bani Umayah yang tidak pernah dicela, dialah nama Khalifah tersebut adalah .... O a. Mu'awiyah bin Abu Sufyan O b. Umar bin Abdul Aziz O c. Abdul Malik bin Marwan O d. Yasid bin Malik

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

48

:

48

Klaim

5

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Ramadhan

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

14 Agustus 2022 10:05

Jawaban terverifikasi

Khalifah tersebut adalah Umar bin Abdul Aziz. Untuk lebih jelasnya, simak penjelasan berikut. Para ahli sejarah Islam menggelari Umar bin Abdul Aziz sebagai khulafaur rasyidin kelima. Julukan tersebut menandakan ketinggian akhlaknya yang seperti keempat pemimpin sekaligus sahabat Nabi SAW itu: Abu Bakar ash-Shiddiq, Umar bin Khattab, Utsman bin Affan, dan Ali bin Abi Thalib. Karakteristiknya memang bertolak belakang dengan mayoritas raja Dinasti Umayyah. Bila kaum elite sebelum dan setelahnya menyukai kemewahan, dia cenderung hidup bersahaja. Walaupun menjabat sebagai orang nomor satu di seantero negeri, sang amirul mukminin selalu memenuhi kebutuhan harian selayaknya rakyat biasa. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B. Semoga membantu.


Iklan

Fatin D

11 Juni 2023 12:46

Setelah menjadi khalifah terjadi suatu perubahan Umar bin Abdul Aziz meninggalkan cara hidup bermewah-mewah atas diri dan kekeluargaan bahkan belum melakukan


Debyyy E

28 Mei 2024 14:17

Apa alasan abu bakar di angkat menjadi Khalifah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi