Zahara Z
23 Januari 2023 12:53
Iklan
Zahara Z
23 Januari 2023 12:53
Pertanyaan
Pada umumnya kopi fermentasi tidak menimbulkan gangguan kesehatan apakah kopi fermentasi diproduksi dalam kondisi steril jelaskan alasannya


11
1
Iklan
U. Hanum
30 Januari 2023 12:56
Ya, kopi fermentasi diproduksi dalam kondisi steril.
Fermentasi kopi merupakan salah satu upaya menurunkan kadar kafein kopi. Pada proses fermentasi kopi, jenis bakteri yang dilibatkan adalah bakteri saccharomyces cerevisiae dan lactic acid bacteria. Proses fermentasi ini dilangsungkan di coffee fermentation tank. Fermentasi kopi alami melibatkan campuran berbagai jenis mikroba. Substrat fermentasi adalah lendir biji segar yang tersusun dari karbohidrat. Produk yang terbentuk dari proses ini akan bersifat asam dengan PH 4.1 hingga 4.3. Sumber N dari protein dan unsur mikro dan makro sering menjadi nutrisi pembatas yang menyebabkan terjadinya hambatan atau berhentinya proses fermentasi.
Fermentasi pada kopi dilakukan pada alat yang menggunakan material SS 304 dengan temperatur yang sangat dikontrol. Untuk menghasilkan biji kopi dengan keasaman yang kompleks, proses fermentasi dilakukan pada suhu 4 - 8 derajat celcius. Sementara untuk menghasilkan biji kopi dengan kemanisan yang lebih tinggi, fermentasi dilakukan pada suhu 18 - 20 derajat celcius.
Jadi, kopi fermentasi diproduksi dalam kondisi steril.
· 4.6 (10)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!