Emran E

15 Juni 2022 02:05

Iklan

Emran E

15 Juni 2022 02:05

Pertanyaan

Pada tanggal 14 Juli 1789, rakyat Perancis menyerbu dan menguasai penjara Bastille. Penyerbuan terhadap penjara Bastille ini menjadi simbol berakhirnya absolute monarchi di Perancis, karena… a. penjara Bastille adalah suatu bangunan tempat dipenjarakannya pemimpin-pemimpin rakyat yang menentang kaisar b. penjara Bastille adalah bangunan terkokoh, terkuat, dan terbesar yang pernah dibangun oleh kaisar Perancis c. Bastille menyimpan misteri perebutan kekuasaan antara keluarga raja sebelumnya yang telah menelan ratusan nyawa d. Bastille adalah bangungan paling seram di Perancis yang telah dibangun berabad-abad yang lalu e. Bastille adalah bangunan tua yang sering dikunjungi oleh raja louis dan para bangsawan lainnya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

29

:

26

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Made

19 Juni 2022 11:49

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah a. penjara Bastille adalah suatu bangunan tempat dipenjarakannya pemimpin-pemimpin rakyat yang menentang kaisar Pembahasan: Penyerbuan rakyat Prancis ke penjara Bastille pada 14 Juli 1789 merupakan salah satu peristiwa yang terjadi pada masa gejolak Revolusi Prancis untuk menggulingkan pemerintahan monarki absolut Raja Louis XVI. Pada saat itu, rakyat Prancis melakukan perlawanan besar-besaran hingga menimbulkan kekacauan, kerusuhan, dan penjarahan. Massa kemudian menyerbu penjara Bastille yang juga digunakan sebagai tempat penyimpanan senjata. Penjara Bastille juga merupakan simbol kekuasaan dan kesewenang-wenangan raja karena banyak tahanan politik di tempat tersebut. Dengan adanya peristiwa penyerbuan penjara Bastille, hal ini sebagai wujud meruntuhkan rezim monarki absolut yang dijalankan oleh penguasa Prancis selama bertahun-tahun lamanya. Penyerbuan penjara Bastille juga dipandang sebagai lahirnya gagasan-gagasan mengenai liberalisme, kesetaraan, dan kemanusiaan. Keberhasilan penyerbuan penjara Bastille disebabkan karena tentara yang berkumpul di Paris memihak rakyat. Penyerangan tersebut menandai awal revolusi dan kelak diresmikan sebagai Hari Nasional Prancis Dengan demikian, jawaban yang paling tepat adalah A


Iklan

Salwa N

27 November 2023 03:09

Faktor-faktor yang melatarbelakangi munculnya aufklarung di Eropa pada abad XVI


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

46

5.0

Jawaban terverifikasi