Ai H

28 Juni 2022 06:15

Iklan

Ai H

28 Juni 2022 06:15

Pertanyaan

Pada reaksi metana (CH4) dengan oksigen (O2) dihasilkan karbon dioksida (CO2) dan uap air (H2O). Pada reaksi tersebut ... a. 1 L CH4 setara dengan 1 L O2 b. 1 L CH4 setara dengan 1 L CO2 c. 2 L CO2 setara dengan 1 L O2 d. 2 L CO2 setara dengan 2 L H2O e. 4 L CO2 setara dengan 4 L O2

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

10

:

03

:

19

Klaim

118

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Susanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Jayabaya

28 Juni 2022 09:30

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Hukum perbandingan volume Gay-Lussac menyatakan bahwa pada suhu dan tekanan yang sama, perbandingan volume gas-gas yang bereaksi dan gas-gas hasil reaksi adalah bilangan bulat dan sederhana. Hal ini dapat diartikan pada suhu dan tekanan yang sama, volume gas merupakan perbandingan dari bilangan bulat (koefisien) gas tersebut dalam reaksi. Reaksi pembakaran metana (CH4) yaitu: CH4(g) + 2O2(g) → CO2(g) + 2H2O(g) Oleh karena perbandingan volume setara dengan perbandingan koefisien, maka 1 L CH4 setara dengan 1 L CO2. Hal ini dikarenakan perbandingan koefisien CH4 : CO2 = 1 : 1. Jadi, pada reaksi tersebut 1 L CH4 setara dengan 1 L CO2.


Iklan

Rambu T

12 Maret 2024 00:33

Gas metana beraksi dengan gas oksigen menghasilkan karbondioksida dan air


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

345

5.0

Jawaban terverifikasi