Dtpm D

09 Agustus 2022 17:39

Iklan

Dtpm D

09 Agustus 2022 17:39

Pertanyaan

Pada proses pembuatan margarin minyak dijenuhkan melalui suatu proses hidrogenasi. Reaksi pembuatan margarin tersebut termasuk reaksi .... A. substitusi B. adisi C. eliminasi D. netralisasi E. redoks

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

38

:

34

Klaim

16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Chusna

20 September 2022 06:48

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban dari pertanyaan di atas adalah adisi (B).</p><p>&nbsp;</p><p>Margarin dapat dibuat dari lemak hewani, yakni salah satunya diproduksi dari lemak beef yang disebut oleo-margarine. Margarin sedikitnya mengandung 80% lemak dari total beratnya. Sisanya (kurang lebih 17-18%) terdiri dari turunan susu skim, air, atau protein kedelai cair. Dan sisanya 1-3% merupakan garam, yang ditambahkan sebagai flavor.</p><p>&nbsp;</p><p>Reaksi hidrogenasi dari minyak menjadi margarin terlampir di gambar.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Tahap hidrogenasi adalah proses pengolahan minyak atau lemak dengan menambahkan hidrogen pada ikatan rangkap dari asam lemak, sehingga akan mengurangi ketidakjenuhan minyak atau lemak, dan membuat lemak bersifat plastis.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Reaksi adisi, yaitu reaksi menambahkan suatu zat dengan zat lain dan terjadi pemutusan ikatan rangkap. Reaksi hidrogenasi pada margarin merupakan salah satu contoh reaksi adisi.</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi reaksi pembuatan margarin tersebut termasuk reaksi adisi.</p><p>&nbsp;</p>

Jawaban dari pertanyaan di atas adalah adisi (B).

 

Margarin dapat dibuat dari lemak hewani, yakni salah satunya diproduksi dari lemak beef yang disebut oleo-margarine. Margarin sedikitnya mengandung 80% lemak dari total beratnya. Sisanya (kurang lebih 17-18%) terdiri dari turunan susu skim, air, atau protein kedelai cair. Dan sisanya 1-3% merupakan garam, yang ditambahkan sebagai flavor.

 

Reaksi hidrogenasi dari minyak menjadi margarin terlampir di gambar. 

 

Tahap hidrogenasi adalah proses pengolahan minyak atau lemak dengan menambahkan hidrogen pada ikatan rangkap dari asam lemak, sehingga akan mengurangi ketidakjenuhan minyak atau lemak, dan membuat lemak bersifat plastis. 

 

Reaksi adisi, yaitu reaksi menambahkan suatu zat dengan zat lain dan terjadi pemutusan ikatan rangkap. Reaksi hidrogenasi pada margarin merupakan salah satu contoh reaksi adisi.

 

Jadi reaksi pembuatan margarin tersebut termasuk reaksi adisi.

 

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

184

0.0

Jawaban terverifikasi