Rahmat S

25 Februari 2022 13:11

Iklan

Rahmat S

25 Februari 2022 13:11

Pertanyaan

Pada masa Hindu-Buddha, seorang raja dianggap sebagai titisan dewa di dunia. Sementara itu, ketika Islam masuk ke Nusantara, terjadi perubahan konsep kepemimpinan, yaitu kedudukan raja dianggap sebagai . . . . A. imam B. ulama C. khalifah D. dewa E. wali

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

30

:

49

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fauzia

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

02 Maret 2022 03:04

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah yang C. khalifah Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Pada masa Hindu-Buddha, seorang raja dianggap sebagai titisan dewa di dunia. Sementara itu, ketika Islam masuk ke Nusantara, terjadi perubahan konsep kepemimpinan, yaitu kedudukan raja dianggap sebagai Khalifah. Khlalifah dalam islam artinya adalah seorang pemimpin yang memerintah wilayah atau negara Islam. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Ahmad A

14 Maret 2023 05:38

Kesultanan Aceh memiliki seorang sastrawan besar bernama Nuruddin ar-Raniri yang Bustanussalatin yang berarti "taman raja-raja. Karya sastra tersebut terkait dengan.... menulis


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi