Rahmat S

09 Februari 2022 14:12

Iklan

Rahmat S

09 Februari 2022 14:12

Pertanyaan

Pada masa awal kemerdekaan pemerin Indonesia berupaya mengatasi masalah keuangan. Menteri Keuangan Ir. Surachman merealisasikan upaya tersebut dengan cara .... a. Mendirikan Bank Indonesia b. Mengeluarkan mata uang ORI c. Menasionalisasi perusahaan asing d. Membentuk Biro Perancang Keuangan e. Melaksanakan program pinjaman nasional

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

49

:

56

Klaim

48

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Abdurrohman

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sunan Gunung Djati Bandung

11 Februari 2022 00:27

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat adalah E. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Dalam usaha mengatasi krisis ekonomi pada awal kemerdekaan, pemerintah menerapkan kebijakan untuk mengeluarkan mata uang sendiri yang bernama ORI. Hal itu dilakukan karena salah satu penyebab terjadinya krisis ekonomi adalah karena banyaknya peredaran mata uang asing di Indonesia, sedangkan pemerintah Indonesia belum memiliki mata uangnya sendiri. Namun untuk melaksanakan kebijakan mengeluarkan mata uang sendiri, pemerintah Indonesia mengalami hambatan karena kurangnya dana untuk pelaksanaanya. Untuk mengatasi hal tersebut, muncul gagasan dari Menteri Keuangan Ir. Surachman untuk mendapatkan dana yaitu dengan melakukan Program Pinjaman Nasional. Hal ini dilakukan setelah disetujui oleh BP-KNIP (Badan Pekerja Komite Nasional Indonesia Pusat) pada Juli 1946. Untuk mendukung program tersebut maka dibuat Bank Tabungan Pos, bank ini berguna untuk penyaluran pinjaman nasional untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat Indonesia kepada pemerintahan. Semoga membantu yaa...


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi