Felis L

20 Juni 2022 15:53

Iklan

Felis L

20 Juni 2022 15:53

Pertanyaan

Pada jaringan tulang keras, di bagian manakah ditemukan osteosit (sel tulang)?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

33

:

35

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

K. Delsina

20 Juni 2022 16:11

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah pada matriks tulang, tepatnya di dalam lakuna. Osteosit / sel tulang pada jaringan tulang keras dapat ditemui pada matriks tulang, tepatnya di dalam lakuna. Lakuna sendiri merupakan penghubung saluran harvers satu dengan lainnya. Jadi kesimpulannya pada jaringan tulang keras, osteosit (sel tulang) dapat ditemukan pada matriks tulang, tepatnya di dalam lakuna.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi