Emran E

23 Juni 2022 20:01

Iklan

Emran E

23 Juni 2022 20:01

Pertanyaan

Pada abad ke-7 s.d 16, beberapa saudagar muslim dari Arab singgah di Indonesia. Saat berniaga mereka menunjukan pribadi muslim yang baik, jujur dan amanah. Hal ini menunjukkan islam masuk ke bumi Nusantara dengan cara damai, yaitu ddengan cara...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

21

:

29

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Tanggara

Mahasiswa/Alumni Universitas Atma Jaya Yogyakarta

25 Juni 2022 07:46

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah melalui jalur perdagangan, perkawinan, dan sosial budaya. Masuknya agama Islam ke Indonesia awalnya di bawa oleh pedagang Gujarat, lalu di ikuti oleh pedagang Arab dan Persia. Mereka menyebarkan agama Islam sambil berdagang. Kemudian ada juga para pedagang tersebut yang menikah dengan warga lokal Indonesia, sehingga agama Islam tersebar lewat cara perkawinan. Selain dengan cara berdagang, ada juga dengan cara mendakwah, seperti penyebaran Islam di Pulau Jawa yang di lakukan oleh para Wali Songo. Mereka menyebarkan agama dengan pendekatan sosial budaya. Dakwah dilakukan dengan cara yang baik sehingga dengan cepat agama Islam tersebar dan diterima oleh rakyat, penguasa hingga raja-raja di nusantara. Agama Islam mudah dipelajari dan tidak mengenal adanya kasta seperti Agama Budha dan Hindu sehingga mudah diterima oleh seluruh lapisan masyarakat. Jadi, jawabannya adalah melalui jalur perdagangan, perkawinan, dan sosial budaya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi