Agung S

25 Desember 2021 17:11

Iklan

Agung S

25 Desember 2021 17:11

Pertanyaan

Organisasi pergerakan nasional dibawah ini yang bersifat radikal dan Non Kooperatif adalah.... A. BOEDI OETOMO B. SAREKAT ISLAM C. PERHIMPUNAN INDONESIA D. PKI

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

27

:

00

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Nugroho

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

09 Januari 2022 07:10

Jawaban terverifikasi

Hai Agung S, kakak bantu jawab ya. Jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah D. Untuk lebih jelasnya, pahamilah penjelasan berikut ini: Kebijakan Politik Etis yang dikeluarkan pemerintah kolonial Hindia Belanda memicu lahirnya golongan cendekiawan Indonesia. Mereka menerima pendidikan barat dan mempelajari nilai-nilai mengenai kebebasan, demokrasi, persamaan, nasionalisme, dan hak asasi manusia. Para cendekiawan kemudian membentuk berbagai organisasi yang membawa semangat dan pemahaman yang telah mereka miliki untuk menggerakkan kesadaran rakyat Indonesia yang masih terbelenggu penjajahan bangsa Belanda. Berbagai organisasi pergerakan memiliki metode yang berbeda-beda dalam menyuarakan tujuan, tetapi pada dasarnya organisasi-organisasi tersebut memiliki tujuan yang sama yaitu untuk kemerdekaan Indonesia. Salah satu organisasi pergerakan yang lahir adalah Partai Komunis Indonesia (PKI). Terbentuknya PKI bermula dari pembentukan serikat pekerja pelabuhan bernama Indische Sociaal Democratische Vereeniging (ISDV) oleh Henk Sneevliet, seorang komunis Belanda. ISDV berperan dalam penyebaran ide-ide Marxis kepada rakyat Indonesia untuk menentang kolonialisme Belanda. PKI bersifat radikal dan nonkooperatif karena selalu menyerukan revolusi untuk menggulingkan pemerintahan kolonial Hindia Belanda. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi