Ana A

29 Januari 2022 13:25

Iklan

Ana A

29 Januari 2022 13:25

Pertanyaan

Orbital hibrid atom pusat dari molekul XeF4 adalah .... a. sp2 b. sp c. sp3 d. S2p3 e. Sp3d2

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

17

:

52

Klaim

16

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Imelda

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

08 Februari 2022 15:15

Jawaban terverifikasi

Hallo Ana, kakak bantu jawab ya ^^ Jadi, jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah sp³d² (E). Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham ya ^^ Hibridisasi merupakan proses penggabungan orbital dari atom pusat dengan orbital selainnya sehingga membentuk suatu orbital hibrida. Jadi yang berawal dari keadaan dasar, terjadi eksitasi, kemudian terhibridisasi dengan atom lain. Molekul XeF₄ terdiri dari atom pusat Xe yang mengikat 4 atom F. Nomor atom Xe adalah 54, sehingga konfigurasi elektronnya adalah 1s² 2s² 2p⁶ 3s² 3p⁶ 4s² 3d¹⁰ 4p⁶ 5s² 4d¹⁰ 5p⁶. Berdasarkan konfigurasi tersebut, Xe memiliki elektron valensi sebanyak 8. Sehingga untuk proses hibridisasinya, dapat dilihat di bawah ini:

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

304

5.0

Jawaban terverifikasi