Indah P

24 Maret 2022 07:45

Iklan

Indah P

24 Maret 2022 07:45

Pertanyaan

Oldefo menurut konsep Presiden Soekarno adalah ... . a. negara-negara imperialis Barat b. negara-negara yang tertindas oleh negara-negara imperialis c. negara-negara terbelakang d. negara-negara yang tergabung dalam GNB e. negara-negara Blok Timur

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

48

:

10

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Trinuria

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

17 Agustus 2022 05:53

Jawaban terverifikasi

Jawaban benar adalah A. Negara-negara imperialis Barat. Salah satu karakteristik politik luar negeri Indonesia pada masa Demonstrasi Terpimpin (1959-1965) adalah membentuk blok baru, yaitu Oldefo (Old Established Forces) merupakan kelompok negara kapitalis-imperialis dan Nefo (New Emerging Forces) merupakan kelompok negara tertindas yang menentang imperialisme dan kolonialisme. Sehingga menurut konsep Presiden Soekarno Oldefoadalah negara-negara imperialis Barat atau penjajah, yaitu negara-negara Barat seperti Amerika Serikat, Uni Soviet, Inggris, Perancis, dan beberapa negara Barat lainnya. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi