Sheren N

04 April 2022 03:56

Iklan

Sheren N

04 April 2022 03:56

Pertanyaan

Oemar Amir Husein menjadi salah satu tokoh yang mendukung teori Persia. Bukti yang menjadi dasar Oemar Amir Husein mendukung teori tersebut adalah.... a. keberadaan suku Leran dan suku Jawi di Persia b. penggunaan gelar Syah pada raja-raja Islam di Indonesia c. keberadaan perkampungan Islam di pantai barat Sumatera d. penggunaan gelar Al-Malik oleh raja-raja Samudera pasai e. kesamaan budaya dan tradisi antara masyarakat Persia dan Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

12

:

00

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Made

10 April 2022 11:12

Jawaban terverifikasi

Hallo Sheren, kakak bantu jawab ya Jawaban yang paling tepat adalah A untuk lebih jelas yuk pahami penjelasan berikut Teori Persia merupakan salah satu teori tentang proses masuknya agama dan kebudayaan Islam ke Indonesia. Teori ini menyatakan bahwa Islam di Indonesia berasal dari Persia. Tokoh pencetus teori ini adalah Husein Djajaningrat dan Umar Amir Husein. Umar Amir Husein mendukung teori Persi karena: 1). Di Persia terdapat suku Leran. Kemungkinan besar suku Leran berasal dari Jawa. Kemungkinan ini di dukung dengan adanya kampung bernama Leran di Jawa Timur. 2). Di Persia terdapat suku jawi. Suku jawi di duga mengajarkan huruf Arab di Jawa. Huruf Arab tersebut dinamakan huruf Arab pregon dan sering digunakan dalam naskah-naskah kuno pada masa kerajaan Islam di iIndonesia. semoga membantu ya


Stefan S

10 Juni 2022 10:31

Bukan nya B yah?

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi