Canis L

09 Mei 2022 01:23

Iklan

Iklan

Canis L

09 Mei 2022 01:23

Pertanyaan

Mutasi buatan diharapkan dapat digunakan untuk memperoleh bibit-bibit tanaman. Adapun tujuan mutasi buatan itu sendiri adalah .... A menghasilkan tanaman dengan buah yang ukurannya tidak terlalu besar B. mendapatkan tanaman yang kromosomnya sedikit C. memperoleh tanaman yang poliploidi D. memperoleh tanaman yang menghasilkan b i j i yang banyak E. menghasilkan tanaman yang haploid


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

S. Agita

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Jember

09 Mei 2022 18:41

Jawaban terverifikasi

Halo Canis, kakak bantu jawab yaa :) Jawaban: C. memperoleh tanaman yang poliploidi Pembahasan: Tanaman poliploidi merupakan salah satu contoh hasil mutasi buatan yang menguntungkan bagi manusia dengan bantuan mutagen kolkisin, giberelin dan auksin. Contoh tanaman poliploidi, yaitu semangka tanpa biji dan anggur tanpa biji. Kolkisin merupakan suatu obat yang menghambat pembentukan gelendong pembelahan sehingga menghentikan proses anafase pada saat meiosis. Akibatnya semua kromosom tetap memiliki satu gamet diploid. Kombinasi dua gamet diploid menghasilkan generasi tetraploid sehingga hasil dari proses ini disebut poliploidi. Jadi, salah satu tujuan mutasi buatan itu sendiri adalah memperoleh tanaman yang poliploidi. Semoga membantu ya!


Iklan

Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pada saat pelajaran olahraga, pak guru meminta siswa untuk bermain pemanasan senam, gerakan yang dilakukan adalah merentangkan tangan untuk merapikan barisan dan untuk mengatur jaraknya dengan siswa sebelahnya. setelah barisan dan jarak sudah sesuai, siswa kembali menurunkan tangannya. gerakan tersebut adalah cerminan dari gerakan…

645

3.5

Jawaban terverifikasi