Rahmat S

06 Juni 2022 04:18

Iklan

Rahmat S

06 Juni 2022 04:18

Pertanyaan

Munculnya orde baru sebagai akibat dari .... a. terjadinya gerakan 30 sepetember 1965/ pki b. kekacauan dalam bidang politik c. kekacauan dalam bidang ekonomi d. penyimpangan - penyimpangan dalam pemerintah e. keinginan untuk menegakkan kembali pancasila dan uud 1945

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

51

:

07

Klaim

11

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Yusrijal

Mahasiswa/Alumni Universitas Serambi Mekkah

06 Juni 2022 06:17

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah "B" Pembahasan: Lahirnya Orde Baru dilatarbelakangi oleh pergolakan politik di Indonesia yang terjadi pada pertengahan 1960-an. Penyerahan mandat kekuasaan lewat Supersemar dilatarbelakangi dengan guncangan pasca-G30S pada 1 Oktober 1965. Orde Baru lahir untuk melaksanakan kembali kehidupan bermasyarakat dan bernegara sesuai pancasila dan UUD 1945 secara murni dan konsekuen. Posisi Presiden Soekarno semakin terdesak saat KAMI memelopori diserukannya Tiga Tuntutan Rakyat (Tritura) pada 12 Januari 1966, yang isinya: 1. Pembubaran PKI beserta ormas-ormasnya 2. Perombakan kabinet Dwikora 3. Turunkan harga pangan Berdasarkan penjelasan diatas, maka jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Bryan D

26 Maret 2024 02:52

A


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi