Alahsar B

15 Juli 2022 01:15

Iklan

Alahsar B

15 Juli 2022 01:15

Pertanyaan

mpu sendok memindahkan kerajaan mataram kuno dari .... a. jawa tengah ke jawa timur b. jawa timur ke jawa tengah c. jawa tengah ke jawa barat d. jawa timur ke jawa barat e. jawa barat ke banten

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

30

:

54

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. Abdurrohman

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati

19 Juli 2022 03:58

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah A. Yuk pahami penjelasannya. Kerajaan Mataram kuno merupakan kerajaan yang terletak di Pulau Jawa. Masa pemerintahan kerajaan ini terbagi menjadi dua periode yaitu periode Jawa Tengah dan periode Jawa Timur. Pada masa periode Jawa Tengah, pusat pemerintahan berada di Jawa Tengah sekitar kota Yogyakarta dan Magelang. Sedangkan pada masa periode Jawa Timur, pusat pemerintahan berada di Jawa Timur di sekitar kota Jombang.\ Perpindahan pusat kerajaan terjadi pada masa pemerintahan Raja Mpu Sindok yang terjadi pada tahun 929 M. Terdapat dua kemungkinan yang diyakini oleh para sejarawan mengenai latar belakang pemindahan pusat pemerintahan Mataram kuno tersebut. Kemungkinan pertama, pemindahan dilakukan untuk menghindari serangan dari Kerajaan Sriwijaya. Sedangkan kemungkinan kedua, pemindahan dilakukan karena adanya bencana alam meletusnya gunung merapi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A. Semoga membantu yaa...


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi