Apriyani N

16 Desember 2021 15:06

Iklan

Apriyani N

16 Desember 2021 15:06

Pertanyaan

Motif hias pilin memiliki bentuk dasar menyerupai huruf ...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

42

:

02

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

06 Januari 2022 01:35

Jawaban terverifikasi

Hello Apriyani N, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah menyerupai huruf S. Yuk simak pembahasan berikut. Motif hias pilin merupakan salah satu motif tertua dalam sejarah ornamen geometris atau corak batik lawas yang sudah ada sejak zaman dahulu. Motif ini dikatakan geometris karena pemilihan cara atau teknik pembuatan yang digunakannya. Motif hias pilin ini memiliki bentuk dasar menyerupai huruf S (lengkung spiral atau lengkung kait). Berikut merupakan jenis-jenis bentuk motif pilin selain spiral (S), diantaranya: 1. Pilin ganda (double spiral). 2. Motif parang rusak. 3. Motif parang barong. 4. Motif parang klitik. 5. Motif parang gendreh. Dengan demikian, motif hias pilin memiliki bentuk dasar menyerupai huruf S. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi