Bella A

23 Maret 2020 12:12

Iklan

Iklan

Bella A

23 Maret 2020 12:12

Pertanyaan

mengapa tubuh bisa merespon suatu rangsangan atau merasakan suhu di sekitarnya?


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Nurjihan

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

19 Januari 2022 16:41

Jawaban terverifikasi

Halo Bella, Kakak bantu jawab ya! Karena tubuh memiliki saraf sensorik yang dapat menerima rangsangan dari luar tubuh untuk disampaikan ke otak. Hal ini memungkinkan otak untuk memberi respons yang sesuai terhadap rangsangan yang diberikan. Mari kita bahas! Fungsi saraf sensorik secara umum adalah membuat kita bisa melihat, mendengar, mengenal bau, dan yang tak kalah penting, merasakan sesuatu secara fisik. Fungsi merasakan ini tergolong dalam sistem somatosensorik. Sistem sensorik atau pancaindra bekerja spesifik dalam mendeteksi rangsang tertentu. Sebagai contoh, mata hanya bisa menangkap rangsang cahaya dan warna, sedangkan telinga hanya bisa mendeteksi suara. Namun, terkadang ada orang yang bisa merasakan rangsang tertentu, padahal stimulus yang diterimanya bukan ditujukan untuk indra tersebut. Kondisi ini disebut sinestesia. Fungsi saraf sensorik pada sistem somatosensorik secara umum adalah untuk merasakan rangsang sentuhan, suhu, dan rasa nyeri. Lebih spesifiknya, sistem saraf ini bisa membuat kita merasakan sentuhan halus dan kasar, getaran, tekanan, serta gerakan dan perubahan posisi tubuh. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

ZIANNUL A

23 Maret 2020 17:36

karena dihantarkan oleh dendrit dg sangat cepat ke otak sehingga timbul rasa atau gerakan secara refleks.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Mengapa dalam menanggapi rangsang sel tumbuhan lebih lambat dari pada sel hewan?

4

0.0

Jawaban terverifikasi