Alahsar B

15 Juni 2022 08:46

Iklan

Alahsar B

15 Juni 2022 08:46

Pertanyaan

mengapa peristiwa terbunuhnya frans ferdinand pada tahun 1914 memicu terjadinya perang dunia 1?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

09

:

08

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

L. Safitri

16 Juni 2022 08:12

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah karena Franz Ferdinand merupakan putra mahkota kekaisaran Austria-Hongaria. Simak penjelasan di bawah ini. Perang Dunia 1 disebabkan oleh terbunuhnya Putra Mahkota Austria Hongaria yang bernama Franz Ferdinand. Insiden terbunuhnya Franz Ferdinand terjadi di Sarajevo, Serbia, pada 28 Juni 1914. Ia tewas ditembak bersama istrinya, Sophie Chotek, yang merupakan Duchess Hohenberg atau gadis bangsawan Jerman. Franz Ferdinand merupakan putra mahkota kekaisaran Austria-Hongaria. Pada 28 Juni 1914, Franz Ferdinand dibunuh oleh orang Serbia yang bernama Gavrilo Princip. Mendengar kabar meninggalnya putra mahkota, membuat kekaisaran Austria-Hongaria menjadi geram. Sehingga pada 28 Juli 1914, Austria-Hongaria menyerang Serbia. Berdasarkan penjelasan di atas, dapat disimpulkan bahwa jawaban yang tepat untuk pertanyaan di atas adalah karena Franz Ferdinand merupakan putra mahkota kekaisaran Austria-Hongaria.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi