Lammaria S

18 Mei 2022 22:33

Iklan

Lammaria S

18 Mei 2022 22:33

Pertanyaan

Mengapa peradaban lembah Sungai indus dikatakan sudah mampu membuat tata kota yang rapi dan teratur?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

23

:

48

Klaim

6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

19 Mei 2022 04:52

Jawaban terverifikasi

Alasan kenapa peradaban lembah Sungai Indus dikatakan sudah mampu membuat tata kota yang rapi dan teratur ialah karena kota yang terbentuk di wilayah perdaban ini yaitu kota Mohenjo-Daro dan Harappa sudah ditata dengan baik dan dilengkapi dengan sistem tata kota yang cukup lengkap. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Masyarakat di peradaban lembah Sungai Indus berhasil membangun Kota Mohenjo-Daro dan Harappa. Kedua kota tersebut merupakan kota besar yang dikenal telah memasuki masa peradaban tinggi karena sistem tata kotanya yang teratur. Kota Mohenjo-Daro dan Harappa ditata menurut sistem blok dengan jalan yang lurus dan lebar. Setiap kota dikelilingi tembok yang dibangun dari batu bata. Kota Mohenjo-Daro dilengkapi dengan gedung pemerintahan, pasar, toko, gudang makanan, pemandian umum, rumah, dan kuil. Setiap rumah memiliki halaman, sumur, dan kamar mandi sendiri. Kota ini juga dilengkapi dengan saluran sanitasi atau pembuangan limbah yang telah maju. Selain itu bangsa ini telah mencapai masa perundagian, yaitu telah mampu membuat peralatan dari logam berbahan perunggu, hal ini dapat dibuktikan dengan ditemukannya Patung Dancing Woman yang terbuat dari perunggu dengan tinggi hampir 11 meter dalam reruntuhan kota Mohenjo-Daro di Pakistan dan barat laut India. Dengan demikian, alasan kenapa peradaban lembah Sungai Indus dikatakan sudah mampu membuat tata kota yang rapi dan teratur ialah karena kota yang terbentuk di wilayah perdaban ini yaitu kota Mohenjo-Daro dan Harappa sudah ditata dengan baik dan dilengkapi dengan sistem tata kota yang cukup lengkap. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi