Allura K

23 April 2022 07:21

Iklan

Allura K

23 April 2022 07:21

Pertanyaan

Mengapa kita harus saling menghargai?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

28

:

35

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Wardani

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

23 April 2022 09:57

Jawaban terverifikasi

Halo Allura. Kakak bantu jawab ya. Jawaban untuk soal di atas adalah (1) Agar tercipta persatuan dan kesatuan, (2) Menciptakan lingkungan yang rukun, nyaman, aman, dan tenteram, (3) Menghindari konflik atau perselisihan. Berikut pembahasannya. Masyarakat Indonesia adalah masyarakat yang memiliki keragaman budaya, ras, suku bangsa, dan agama. Dengan keragaman tersebut, diperlukan adanya sikap saling menghargai. Manfaat saling menghargai adalah agar tercipta persatuan dan kesatuan, menciptakan lingkungan yang rukun, nyaman, aman, dan tenteram, serta menghindari konflik atau perselisihan. Contoh sikap saling menghargai adalah tidak membeda-bedakan teman, menolong sesama manusia tanpa melihat status, menghargai perbedaan pendapat, menghormati budaya suku lain, dan lain-lain. Jadi, kita harus saling menghargai agar tercipta persatuan dan kesatuan, menciptakan lingkungan yang rukun, nyaman, aman, dan tenteram, serta menghindari konflik atau perselisihan. Semoga membantu.


Iklan

Afkar F

23 April 2022 14:47

agar tercipta suasana yang damai


Ani K

24 April 2022 12:34

Agar tidak terjadi pertengkaran


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

7

5.0

Jawaban terverifikasi