Anita M

03 April 2022 00:23

Iklan

Anita M

03 April 2022 00:23

Pertanyaan

mengapa juz 30 itu banyak membahas tentang hari kiamat

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

18

:

49

Klaim

2

1


Iklan

A. Noor

Mahasiswa/Alumni Institut Agama Islam Negeri Salatiga

01 Juni 2022 00:20

Jawaban : karena memang juz 30 membahas mengenai hari kiamat. Pembahasan Surat Pendek Juz Amma Tentang Hari Kiamat Surat itu bernama Surat Al Qari’ah yang diturunkan kepada Rasulullah SAW setelah Surat Quraisy dan sebelum Surat Al Qiyamah. Adapun bacaan Surat Al Qari’ah adalah sebagai berikut. بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ اَلْقَارِعَةُۙ - ١ Hari Kiamat, مَا الْقَارِعَةُ ۚ - ٢ Apakah hari Kiamat itu? وَمَآ اَدْرٰىكَ مَا الْقَارِعَةُ ۗ - ٣ Dan tahukah kamu apakah hari Kiamat itu? يَوْمَ يَكُوْنُ النَّاسُ كَالْفَرَاشِ الْمَبْثُوْثِۙ - ٤ Pada hari itu manusia seperti laron yang beterbangan, وَتَكُوْنُ الْجِبَالُ كَالْعِهْنِ الْمَنْفُوْشِۗ - ٥ dan gunung-gunung seperti bulu yang dihambur-hamburkan. فَاَمَّا مَنْ ثَقُلَتْ مَوَازِينُهٗۙ - ٦ Maka adapun orang yang berat timbangan (kebaikan)nya, فَهُوَ فِيْ عِيْشَةٍ رَّاضِيَةٍۗ - ٧ maka dia berada dalam kehidupan yang memuaskan (senang). وَاَمَّا مَنْ خَفَّتْ مَوَازِيْنُهٗۙ - ٨ Dan adapun orang yang ringan timbangan (kebaikan)nya, فَاُمُّهٗ هَاوِيَةٌ ۗ - ٩ maka tempat kembalinya adalah neraka Hawiyah. وَمَآ اَدْرٰىكَ مَا هِيَهْۗ - ١٠ Dan tahukah kamu apakah neraka Hawiyah itu? نَارٌ حَامِيَةٌ ࣖ - ١١ (Yaitu) api yang sangat panas. Jadi kesimpulannya juz 30 yang membahas tentang hari kiamat terletak didalam surat Al qariah


Iklan

Mau jawaban yang terverifikasi?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perang Uhud dimenangkan oleh kafir karena umat Islam ... A. bercerai-cerai B.berselisih C. berseteru D. bersekutu E. bergerombol

9

5.0

Jawaban terverifikasi