Episcia R

08 Januari 2022 02:03

Iklan

Episcia R

08 Januari 2022 02:03

Pertanyaan

Mengapa istilah empulur dan korteks sebenarnya tidak tepat digunakan untuk mendeskripsikan jaringan dasaar batang monokotil?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

13

:

38

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. El

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

21 Januari 2022 07:07

Jawaban terverifikasi

Hai Episcia, Kakak coba bantu jawab yah. Empulur dan korteks tidak tepat mendeskripsikan jaringan dasar pada monokotil dijelaskan di bawah ini. Empulur merupakan bagian terdalam dari batang tumbuhan berpembuluh. Empulur terdiri dari sel-sel parenkim yang besar dan berdinding tipis. Korteks adalah bagian anatomi batang yang terletak diantara bagian epidermis dan stele atau silinder pusat. Jaringan penyusun korteks adalah jaringan parenkim dan jaringan penyokong. Pada tumbuhan monokotil, korteks mengandung sel sklerenkim yang berfungsi untuk memperkuat dan mengeraskan bagian luar batang. Bagian tengah pada batang terdapat empulur yang berfungsi sebagai tempat menyimpan zat-zat makanan. Empulur terdiri dari sel-sel parenkim yang besar dan berdinding tipis. Sehingga kedua bagian ini tidak tepat menggambarkan jaringan dasar yang fungsi utamanya adalah jaringan yang mengisi ruang antar sel. Semoga menjawab pertanyaannya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi