Agung S

28 Februari 2022 17:33

Iklan

Agung S

28 Februari 2022 17:33

Pertanyaan

Mengapa Belanda menerapkan sistem tanam paksa di Indonesia?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

48

:

00

Klaim

1

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Made

02 Maret 2022 12:33

Jawaban terverifikasi

Hallo Agung, kakak bantu jawab ya Alasan pemerintahan Hindia Belanda menerapkan kebijakan tanam paksa adalah untuk mencari dana semaksimal mungkin untuk mengisi kas negara yang sedang diambang kebangkrutan akibat biaya perang. untuk lebih jelas yuk pahami penjelasan berikut Salah satu kebijakan yang diterapkan oleh pemerintahan Hindia Belanda ialah Sistem Tanam Paksa. Kebijakan ini dicetuskan oleh Johannes van Den Bosch yang merupakan gubernur jenderal yang menjabat pada tahun 1830-1833. Pada masa itu Belanda sedang mengalami permasalah yang pelik terutama dalam bidang ekonomi, bangsa Belanda mengalami krisis ekonomi. Maka dari itu bangsa ini membutuhkan dana semaksimal mungkin untuk menyelamatkan negara dari kebangkrutan. Adapun hal-hal yang membuat kekosongan kas Belanda ialah antara lain untuk membiayai perang. Masyarakat Indonesia dipaksa untuk menanam tanaman ekspor yang dapat dijual dengan harga tinggi. semoga membantu ya


M A

14 Februari 2023 01:07

Yg bener

Iklan

Pillyat W

15 Maret 2022 02:12

bagus banget dan bermanfaat bagi mahasiswa


Pillyat W

15 Maret 2022 02:12

bagus banget dan bermanfaat bagi mahasiswa


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi