Alvina D

28 Februari 2022 00:26

Iklan

Alvina D

28 Februari 2022 00:26

Pertanyaan

memandikan jenazah adalah bersihakn dan menyucikan tubuh mayat dari segala kotoran dan najis yang melekat dibadanya. tahap akhir dalam memandikan jenazah adakalanya menyiram jenazah dengan air yang bercampur kapur barus.hal ini bertujuan untuk

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

26

:

03

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Q. Aina

Mahasiswa/Alumni IAIN Kudus

02 Maret 2022 04:06

Jawaban terverifikasi

Halo Alvina D. Kakak bantu jawab, ya. Jawaban dari soal di atas adalah menghilangkan bau pada jenazah. Yuk simak pembahasan berikut ! Memandikan jenazah adalah proses yang pertama kali dilakukan dalam memulasara jenazah sebagai tindakan memuliakan dan membersihkan tubuh si mayit. Tentunya ada aturan dan tata cara tertentu yang mesti dilakukan dalam memandikan mayit. Adapun hal-hal sunnah dalam memandikan jenazah : 1. Mudin tidak boleh melihat aurat besar jenazah dan menyentuhnya kecuali dengan alas. 2. Air dingin lebih baik daripada menggunakan air hangat. Karena air dingin dapat mengencangkan kulit si mayyit atau tidak mudah merusak kulit di mayyit. Sedangkan sebaliknya air hangat atau air panas merusak kulitnya. Namun penggunaan air hangat biasanya untuk memudahkan untuk membersihkan najisnya, maka ini tidak masalah. 3. Posisikan kepala jenazah dan dadanya lebih tinggi untuk mengeluarkan kotoran dari perutnya. Membersihkan kemaluan jenazah (istinja’), setelah mengeluarkan isi perut atau kotoran jenazah maka membersihkan kemaluan adalah langkah selanjutnya sebelum membersihkan anggota tubuh yang lainnya. 4. Membasuh seluruh tubuh dengan bilangan ganjil sembari menyumbat lubang-lubang tubuh. Mandikanlah dengan mengguyurkan air yang dicampur dengan daun bidara tiga kali, lima kali atau lebih dari itu jika kalian anggap perlu. 5. Dikeringkan dengan handuk dan menyumbat lubang-lubang tubuh. 6. Ditaburi kapur barus, cendana atau wewangian untuk menghilangkan bau dan menghindari fitnah yang timbul dari prasangka buruk masyarakat. Jadi, jawabannya adalah menghilangkan bau pada jenazah. Semoga membantu :)


Iklan

Alvina D

28 Februari 2022 00:26

jawabanya ap ya kak


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perang Uhud dimenangkan oleh kafir karena umat Islam ... A. bercerai-cerai B.berselisih C. berseteru D. bersekutu E. bergerombol

9

5.0

Jawaban terverifikasi