Putri A

24 Januari 2021 12:11

Iklan

Putri A

24 Januari 2021 12:11

Pertanyaan

mekanisme respons jamur dimorfik tersebut terhadap kondisi lingkungannya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

55

:

35

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Amanda

28 Februari 2022 08:12

Jawaban terverifikasi

Hallo Putri, kakak bantu jawab ya :) Jamur dimorfik adalah jamur yang memiliki dua bentuk yaitu kapang yang bersifat multiseluler dan yeast yang bersifat uniseluler. Mekanismenya yaitu: 1. Ketika berada di lingkungan seperti tanah maka fungi akan menjadi saprofit dan memiliki bentuk kapang (multiseluler) 2. Ketika berada di dalam jaringan hidup maka fungi akan berubah menjadi parasit dalam bentuk yeast (uniseluler). Sifat jamur untuk memiliki dua bentuk disebut dengan dimorfisme. Dimorfisme fungi bertujuan untuk merespon terhadap kondisi lingkungan tempat fungi hidup untuk menjadi saprofit ataukah menjadi parasit. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi