Nur H

16 Mei 2022 08:44

Iklan

Nur H

16 Mei 2022 08:44

Pertanyaan

Manusia termasuk salah satu komponen biotik Bagaimana kedudukan manusia terhadap lingkungan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

05

:

46

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Agita

17 Mei 2022 04:36

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah kedudukan manusia terhadap lingkungan menempati posisi konsumen. Pembahasan: Komponen biotik merupakan seluruh makhluk hidup yang menyusun suatu ekosistem. Berdasarkan peran organisme atau komponen biotik dalam habitatnya, organisme dapat dibedakan menjadi tiga kelompok, yaitu produsen, konsumen, dan dekomposer. 1. Produsen merupakan organisme yang mampu menghasilkan sendiri zat makanan organik dari zat anorganik. Oleh karena itu, produsen juga disebut dengan organisme autotrof, contohnya adalah tumbuhan hijau. 2. Konsumen merupakan organisme yang tidak mampu mengubah zat anorganik menjadi zat organik sehingga mendapatkan makanan dengan memakan organisme lain. Oleh karena itu, konsumen juga disebut dengan organisme heterotrof. Jika organisme heterotrof memakan organisme autotrof, organisme ini disebut konsumen primer atau herbivora. Contoh herbivora adalah sapi, belalang, kambing, dan domba. Organisme heterotrof yang memakan herbivora atau hewan lain disebut karnivora. Contoh karnivora adalah kucing, elang, dan ular. Organisme yang dapat memakan tumbuhan dan hewan disebut omnivora, contohnya antara lain beruang, manusia, dan kera. 3. Dekomposer atau pengurai merupakan organisme yang mampu menguraikan sampah organik, seperti sisa-sisa tubuh hewan dan tumbuhan menjadi bahan-bahan anorganik. Contoh dekomposer adalah bakteri dan jamur. Jadi, kedudukan manusia terhadap lingkungan menempati posisi konsumen.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi