Corylus S

03 November 2021 12:24

Iklan

Corylus S

03 November 2021 12:24

Pertanyaan

Manusia memiliki kromosom tubuh sebanyak 46 buah. Penulisan kariotip kromosom sel tubuh pada organ pankreas Ricky adalah. . . .

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

57

:

25

Klaim

27

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

09 November 2021 12:12

Jawaban terverifikasi

Hai Corylus, Kakak bantu jawab ya :) Penulisan kariotipe kromosom sel tubuh pada organ pankreas Ricky adalah 22 AA + XY atau 44 A + XY atau 46, XY. Kromosom dalam suatu spesies memiliki pola tampilan tertentu yang disebut kariotipe. Pada manusia, kromosom dibedakan menjadi kromosom tubuh (autosom) dan kromosom kelamin (gonosom). Setiap sel tubuh manusia mengandung 46 kromosom yang terdiri dari 44 (22 pasang) autosom dan 2 gonosom (satu pasang). Dengan demikian, penulisan kariotipe pada organ pankreas Ricky adalah 22 AA + XY atau 44 A + XY atau 46, XY karena Ricky merupakan laki-laki dan pankreas termasuk ke dalam sel tubuh bukan sel kelamin. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi