Corylus S

11 November 2021 13:27

Iklan

Corylus S

11 November 2021 13:27

Pertanyaan

Manakah hubunganyang sesuai antara bakteri dan perannya? a. Penicillium notatum: menghasilkan keju b. Methanobacterium: menghasilkan bioga c. Acetobacterium: pembuatan yoghurt d. Rhizobium: menghasilkan toksin e. Lactobacillus casei: pembuatan asam cuka

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

02

:

48

:

31

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Mushoffa

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

26 November 2021 08:15

Jawaban terverifikasi

Hallo Corylus, kakak bantu jawab yaa Jawaban yang tepat pada soal ini adalah B. Yuk simak penjelasan berikut ini! Bakteri yang berperan dalam pembentukan biogas adalah Methanobacterium omelianski. Metanogenesis ialah proses pembentukan gas metan dengan bantuan bakteri pembentuk metan seperti Methanobacterium. Tahap ini mengubah asam-asam lemak rantai pendek menjadi H2, CO2, dan asetat. Asetat akan mengalami dekarboksilasi dan reduksi CO2, kemudian bersama-sama dengan H2 dan CO2 menghasilkan produk akhir, yaitu metan (CH4) dan karbondioksida (CO2). Pada tahap ini, bakteri metana membentuk gas metana secara perlahan secara anaerob. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi