Ningning L
06 Oktober 2024 12:26
Iklan
Ningning L
06 Oktober 2024 12:26
Pertanyaan
Makna sila kedua Pancasila dalam perlakuan terhadap warga negara di dalam mengeluarkan pendapat berdasarkan Pasal 28 UUD NRI Tahun 1945 adalah
a. siapa saja yang tinggal di Indonesia dapat mengeluarkan pendapat sesuai prosedur yang benar
b. setiap orang yang memiliki domisill di Indonesia dapat mengeluarkan pendapat sesuai prosedur yang berlaku
c. warga negara dapat menyampaikan pendapatnya di mana dan kapan pun untuk mengubah kebijakan dengan prosedur yang benar
d. warga negara hanya boleh mengeluarkan pendapatnya di mana dan kapan pun jika sesuai dengan prosedur musyawarah
e. warga negara dapat mengungkapkan seluruh pendapatnya sesuai
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
20
:
35
:
11
4
2
Iklan
Arifah M
06 Oktober 2024 13:00
· 5.0 (1)
Iklan
Rendi R
Community
31 Oktober 2024 01:59
Jawaban yang paling tepat adalah:
c. warga negara dapat menyampaikan pendapatnya di mana dan kapan pun untuk mengubah kebijakan dengan prosedur yang benar
Penjelasan:
Makna sila kedua Pancasila, Kemanusiaan yang Adil dan Beradab, berhubungan dengan perlakuan yang adil dan penghargaan terhadap hak asasi manusia, termasuk hak untuk menyampaikan pendapat. Berdasarkan Pasal 28 UUD NRI Tahun 1945, warga negara memiliki hak untuk mengemukakan pendapatnya secara bebas, namun tetap harus mengikuti prosedur yang berlaku agar pendapat tersebut dapat disalurkan secara efektif dan konstruktif dalam rangka memperbaiki atau mengubah kebijakan tanpa melanggar norma dan ketentuan hukum.
· 0.0 (0)
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!