Rahmat S

23 Maret 2022 10:07

Iklan

Rahmat S

23 Maret 2022 10:07

Pertanyaan

Mahasiswa dan civitas akademika termasuk para dosen, rektor, dan karyawan menuntut pemerintah melakukan reformasi menyeluruh di bidang politik, ekonomi, hukum, dan hankam. Puncaknya pada tanggal 12 Mei 1998 dalam aksi unjuk rasa mahasiswa, terjadi bentrokan dengan aparat keamanan dan menimbulkan korban jiwa. Peristiwa tersebut dikenal sebagai . . . . A. tragedi mahasiswa B. tragedi kemanusiaan C. tragedi nasional D. tragedi Semanggi E. tragedi Trisakti

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

03

:

59

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Ramadhan

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

23 Agustus 2022 07:36

Jawaban terverifikasi

Peristiwa tersebut dikenal sebagai Tragedi Trisakti. Untuk lebih jelasnya, simak penjelasan berikut. Dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Nasional yang akan diselenggarakan pada tanggal 20 Mei 1998 direncanakan oleh gerakan mahasiswa sebagai momen Hari Reformasi Nasional. Namun ledakan kerusuhan terjadi lebih awal dan di luar dugaan. Pada tanggal 12 Mei 1998 empat mahasiswa Universitas Trisakti, Jakarta tewas tertembak peluru aparat keamanan saat demonstrasi menuntut Soeharto mundur. Mereka adalah Elang Mulya, Hery Hertanto, Hendriawan Lesmana, dan Haidhin Royan. Mereka tertembak ketika ribuan mahasiswa Trisakti dan lainnya baru memasuki kampusnya setelah melakukan demonstrasi di gedung DPR/MPR. Peristiwa tersebut dikenal sebagai Tragedi Trisakti. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah E. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi