Nova A

03 Maret 2022 03:18

Iklan

Nova A

03 Maret 2022 03:18

Pertanyaan

magnet yg kuat akan memisahkan campuran antara.. a. emas dan perak b. emas dan bismuth c. besi dan aluminium d. tembaga dan bismuth

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

02

:

47

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Dian

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

14 Maret 2022 09:59

Jawaban terverifikasi

Halo Nova, jawaban yang benar adalah C. besi dan aluminium. Berdasarkan sifat kemagnetannya, jenis bahan magnet secara umum terbagi menjadi dua, yaitu bahan magnetik (feromagnetik) dan bahan nonmagnetik. Bahan Magnetik (Feromagnetik). Feromagnetik adalah benda yang dapat ditarik dengan kuat oleh magnet. Jika benda jenis feromagnetik berada dekat dengan magnet, magnet akan menarik benda tersebut. Selain itu, benda yang termasuk bahan feromagnetik dapat dijadikan suatu magnet. Contoh bahan feromagnetik adalah baja, besi, nikel, dan kobalt. Bahan Nonmagnetik. Bahan nonmagnetik terbagi atas: 1. Paramagnetik adalah benda yang dapat ditarik dengan lemah oleh magnet kuat. Contohnya alumunium, tembaga, platina, dan lain-lain. 2. Diamagnetik adalah benda yang menolak magnet. Benda ini tidak dapat ditarik sama sekali oleh magnet meski berada sangat dekat dengan magnet yang kuat. Contoh benda diamegnetik adalah emas, seng, merkuri, dan lainnya. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah C. besi dan aluminium.


Nova A

14 Maret 2022 10:01

terimakasih kak🙏😊

Iklan

Nova A

14 Maret 2022 10:01

terimakasih kak🙏😊


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

11

5.0

Jawaban terverifikasi