Zzz Z

10 Mei 2022 11:07

Iklan

Zzz Z

10 Mei 2022 11:07

Pertanyaan

macam bahan pencemar kimiawi contoh bahan pencemar logam(Hg,Cr,Ni),minyak,... parameter pencemaran lingkungan....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

28

:

19

Klaim

8

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Tami

09 Mei 2023 13:19

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban yang tepat adalah sebagai berikut.<br><br>Pencemaran kimiawi diakibatkan oleh masuknya bahan pencemar kimiawi, berupa zat organik atau anorganik, seperti merkuri, timbal, zat radioaktif, atau detergen.<br><br>Parameter pencemaran lingkungan dibedakan menjadi dua, yaitu berdasarkan bentuk dan berdasarkan tempat terjadinya.</p><ul><li>Berdasarkan bentuk, ada tiga parameter pencemaran lingkungan:</li></ul><ol><li>Parameter fisik (warna, bau, rasa, tingkat kekeruhan)</li><li>Parameter kimia (BOD, COD, DO)</li><li>Parameter biologi (virus, bakteri, bentos_</li></ol><ul><li>Berdasarkan tempat terjadinya, ada tiga parameter pencemaran lingkungan:</li></ul><ol><li>Parameter pencemaran air (suhu, oksigen terlarut, BOD, COD)</li><li>Parameter pencemaran tanah (pH tanah, kadar air kering)</li><li>Parameter pencemaran udara (sulfur oksida)</li></ol><p>&nbsp;</p>

Jawaban yang tepat adalah sebagai berikut.

Pencemaran kimiawi diakibatkan oleh masuknya bahan pencemar kimiawi, berupa zat organik atau anorganik, seperti merkuri, timbal, zat radioaktif, atau detergen.

Parameter pencemaran lingkungan dibedakan menjadi dua, yaitu berdasarkan bentuk dan berdasarkan tempat terjadinya.

  • Berdasarkan bentuk, ada tiga parameter pencemaran lingkungan:
  1. Parameter fisik (warna, bau, rasa, tingkat kekeruhan)
  2. Parameter kimia (BOD, COD, DO)
  3. Parameter biologi (virus, bakteri, bentos_
  • Berdasarkan tempat terjadinya, ada tiga parameter pencemaran lingkungan:
  1. Parameter pencemaran air (suhu, oksigen terlarut, BOD, COD)
  2. Parameter pencemaran tanah (pH tanah, kadar air kering)
  3. Parameter pencemaran udara (sulfur oksida)

 


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi