Tamiwin T

22 Juni 2022 06:25

Iklan

Tamiwin T

22 Juni 2022 06:25

Pertanyaan

Limbah pecahan keramik yang tersedia di lingkungan dapat dimanfaatkan dengan teknik mozaik, yang dimaksud dengan teknik mozaik adalah... a. menempel potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah b. mengukir potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah c. mengecat potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah d. membasuh potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

14

:

35

:

56

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Wardani

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

23 Juni 2022 04:06

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah A. Menempel potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah. Berikut pembahasannya. Yang dimaksud dengan teknik mozaik adalah menempel potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah. Mozaik merupakan karya seni rupa berupa potongan bahan-bahan kecil, yang kemudian ditempelkan pada bidang datar dengan menggunakan lem. Bahan-bahan yang digunakan bisa berupa batu, daun, keramik, potongan kayu, kertas, dan lain-lain. Media atau bidang datar yang digunakan pada mozaik tergantung pada bahan utamanya. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A. Menempel potongan-potongan kecil menjadi suatu lukisan yang indah.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

13

0.0

Jawaban terverifikasi