Rahmat S

17 Desember 2021 04:30

Iklan

Rahmat S

17 Desember 2021 04:30

Pertanyaan

Latar belakang munculnya politik etis di indonesia adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

55

:

56

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Agung

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

23 Desember 2021 16:33

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat, Kakak coba bantu jawab ya. Latar belakang munculnya Politik Etis di Indonesia adalah kebijakan Tanam Paksa yang menyengsarakan rakyat pribumi. Untuk lebih jelasnya, simaklah penjelasan berikut ini. Politik Etis merupakan salah satu kebijakan pemerintah kolonial Belanda yang diterapkan pada awal abad ke-20 M. Isi dari kebijakan ini adalah diperlukannya balas budi oleh pemerintah Hindia Belanda terhadap rakyat di negara jajahan dengan cara meningkatkan kesejahteraannya. Munculnya kebijakan ini dilatarbelakangi oleh penerapan kebijakan cultuurstelsel atau tanam paksa pada tahun 1830-1835 yang menyebabkan rakyat di Hindia Belanda menjadi sengsara, hingga kemudian muncul kritik terhadap kebijakan ini, bahkan kritik ini muncul dari orang Belanda sendiri. Salah satu orang Belanda yang vokal mengkritik kebijakan ini adalah van Deventer, hingga kemudian dalam perkembangannya ratu Wilhelmina menetapkan kebijakan Politik Etis yang terdiri dari : Irigasi, Edukasi dan Transmigrasi. Semoga bermanfaat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi