FEBRI D

03 April 2023 12:42

Iklan

FEBRI D

03 April 2023 12:42

Pertanyaan

Larutan penyangga dibuat dengan mencampurkan amonium hidroksida 0,02 mol dan amonium klorida hingga tercapai.volume V liter dan pH = 8. Jika nilai Kb = 2 x 105, maka jumlah mol amonium klorida adalah ... mol. a. 0,1 b. 0,2 c. 0,3 d. 0,4 e. 0,5

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

06

:

10

:

23

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Ni L

03 April 2023 15:59

Jawaban terverifikasi

Pertama karena campuran adalah basa lemah (amonium hidroksida) dengan garamnya (amonium klorida) jadi sistem penyangganya adalah penyangga basa, rumus yg berlaku : [OH-] = Kb x mol basa lemah/mol garam Yg ditanya mol garam shg cari dulu [OH-] dari pH pH = 8 maka pOH = 14-8 = 6 [OH-] = anti log pOH = 10^-6 Masuk deh ke rumus awal [OH-] = Kb x mol basa lemah/mol garam 10^-6 = 2x10^-5 x 0.02/mol garam Mol garam = 4x10^-7/10^-6 Mol garam = 4x10^-1 = 0.4 mol (D) Note : sepertinya Kb keliru cb dicek lagi di soal aslinya harusnya 2x10^-5


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

154

5.0

Jawaban terverifikasi