Ichsanul F

04 April 2022 01:30

Iklan

Ichsanul F

04 April 2022 01:30

Pertanyaan

Langkah pertama yang harus dilakukan jika tangan kita terpapar oleh zat kimia yang bersifat korosif adalah .... a. membersihkan bagian tangan yang terpapar dengan air yang mengalir b. membersihkan dengan lap basah c. mendiamkan sampai kering d. diolesi dengan salep e. langsung dibawa ke rumah sakit

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

35

:

29

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Rohmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

07 April 2022 14:36

Jawaban terverifikasi

Hai Ichsanul, jawaban yang tepat adalah A. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Ketika berada di laboratorium, praktikan harus mematuhi tata tertib untuk menjaga keselamatan kerja. Di laboratorium terdapat beberapa bahan kimia dengan karakteristik tertentu yang membutuhkan penanganan khusus. Jika seorang praktikan terkena bahan yang bersifat korosif, langkah pertama yang harus dilakukan adalah membersihkan bagian tangan yang terpapar dengan air yang mengalir. Hal tersebut dilakukan agar konsentrasi bahan korosif berkurang. Jika belum membaik dan menimbulkan masalah, maka diperlukan penanganan lebih lanjut ke pusat kesehatan. Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu ya ^^


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi