Vira R

27 April 2022 04:06

Iklan

Iklan

Vira R

27 April 2022 04:06

Pertanyaan

lahirnya demokrasi di negara-negara di dunia, umumnya dilatarbelakangi oleh


43

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Nurrismawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

04 Agustus 2022 08:29

Jawaban terverifikasi

Latar belakang lahirnya demokrasi adalah adanya kekuasaan mutlak yang dipegang oleh satu orang saja dan munculnya kaum terpelajar. Pembahasan Demokrasi diambil dari bahasa Yunani yaitu "Demokratia" yang berarti pemerintahan rakyat. Sistem demokrasi pertama kali dilaksanakan pada zaman Yunani Kuno dimana rakyat dilibatkan dalam pengambilan keputusan terkait dengan keberlangsungan suatu negara. Sebelum adanya demokrasi, kebebasan di wilayah Eropa sangat dibatasi karena sistem pemerintahan masih berupa feodalisme, di mana kekuasaan hanya berada di tangan bangsawan yang berkuasa secara material. Akibat adanya kekuasaan mutlak yang hanya dipegang oleh satu orang saja atau kalangan tertentu membuat para rakyat jelata di Eropa untuk membebaskan diri. Peran serta gereja juga ikut berkontribusi dalam perkembangan sistem demokrasi hingga diterbitkannya Magna Charta di Inggris pada 12 Juni 1215. Sementara itu, latar belakang lainnya adalah adanya kemunculan kalangan terpelajar yang kemudian menjadi pioner dalam kebebasan individu serta hak warga negara. Pemikiran tersebut didorong oleh kekuasaan absolut oleh raja atau penguasa setempat. Seperti yang terjadi pada Revolusi Perancis dan tokoh - tokoh seperti J.J. Rousseau dan Montesquieu yang berpendapat mengenai hak - hak rakyat. Dengan demikian, latar belakang demokrasi adalah adanya kekuasaan mutlak yang dipegang oleh satu orang saja dan munculnya kaum terpelajar.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

734

5.0

Jawaban terverifikasi