Rahel P

15 Desember 2021 11:57

Iklan

Iklan

Rahel P

15 Desember 2021 11:57

Pertanyaan

Kuda-kuda dengan berat badan menumpu pada kedua kaki secara seimbang merupakan bentuk Kuda-kuda.... A. Depan B. Belakang C. Tengah D. Silang Thank you for answered


10

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Wiyasih

05 Januari 2022 16:21

Jawaban terverifikasi

Halo Rahel T, kakak bantu jawab yah :) Jawaban yang benar C :) Soal menanyakan tentang jenis kuda - kuda yang ada di pencak silat. Kuda - kuda adalah posisi tertentu sebagai dasar tumpuan untuk persiapan menyerang lawan dan mempertahankan posisi agar tidak mudah jatuh. Ada 6 jenis kuda-kuda pada pencak silat: 1. Kuda-kuda belakang: pesilat menumpu berat badan pada kaki belakang. Posisi salah satu kaki dibagian depan dan kaki lainnya dibagian belakang berada dalam satu garis lurus. 2. Kuda-kuda depan: posisi ini sering digunakan, dalam posisi ini salah satu kaki harus ada didepan dan kaki lainnya ada dibelakang sambil diluruskan. Posisikan tubuh dalam posisi tegap dan pandangan lurus kedepan. 3. Kuda-kuda depan: posisikan salah satu kaki ditekuk ke samping dan kaki lainnya diluruskan ke arah samping lainnya. Berat badan ditumpu pada kaki yang ditekuk dan tubuh dalam kondisi tegap pandangan lurus kedepan. 4. Kuda-kuda silang depan: gabungan dari kuda-kuda depan dang menyamping. posisi ini salah satu kaki ditapakkan ke arah depan dan ditekuk, kaki ini sebagai penopang berat badan. Kaki lainnya diposisikan berlawanan arah dengan kaki sebelumnya. 5. Kuda-kuda silang belakang: posisi nya berlawanan dengan kuda-kuda silang depan. Posisikan salah satu kaki untuk menopang berat tubuh, posisi badan berada dibelakang dengan posisi kaki lainnya berada sedikit di depan. 6. Kuda-kuda tengah: posisi ini kedua kaki dilebarkan dan ditekuk. Pada posisi ini letak berat badan berada dititik tengah tubuh. Jadi, jawaban yang benar yang C . Semoga membantu ya :)


Iklan

Iklan

Kesyakause K

18 Oktober 2022 10:03

Jawab lks pjok hal 31 kls 8


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Start jongkok disebut juga start ...

36

4.5

Jawaban terverifikasi