Via N

24 Mei 2022 14:17

Iklan

Iklan

Via N

24 Mei 2022 14:17

Pertanyaan

Konsep reaksi oksidasi reduksi berdasarkan penerimaan dan pelepasan elektron. Tentukan jenis reaksi berikut yang mana termasuk reaksi oksidasi atau reduksi. a. Zn(s) → Zn^2+(aq) + 2e


10

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

I. Yassa

25 Mei 2022 05:04

Jawaban terverifikasi

Jawaban: reaksi oksidasi Pengertian reaksi reduksi dan oksidasi (redoks) dapat dibagi menjadi tiga konsep, salah satunya adalah reaksi redoks yang melibatkan elektron. Pada konsep redoks yang melibatkan elektron, diketahui bahwa: 1. Reaksi reduksi adalah reaksi penerimaan elektron (letak elektron berada pada ruas kiri). 2. Reaksi oksidasi adalah reaksi pelepasan elektron (letak elektron berada pada ruas kanan). Pada reaksi: Zn(s) → Zn²⁺(aq) + 2e⁻ letak elektron (e⁻) ada di ruas kanan sehingga reaksi yang terjadi adalah reaksi pelepasan elektron (oksidasi). Jadi, reaksi Zn(s) → Zn²⁺(aq) + 2e⁻ adalah reaksi oksidasi.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

331

0.0

Jawaban terverifikasi