Agung S

11 Agustus 2022 14:56

Iklan

Agung S

11 Agustus 2022 14:56

Pertanyaan

Kesultanan Banten merupakan salah satu kesultanan islam maritim di wilayah jawa. pada abad xv Kesultanan Banten berkembang menjadi bandar transito yang ramai disinggahi pedagang dari berbagai pulau. alasan Banten dijadikan bandar transito adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

47

:

42

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Beni

Mahasiswa/Alumni Universitas Muria Kudus

23 Agustus 2022 22:30

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah letak Banten yang strategis berada di ujung barat Pulau Jawa. Yuk simak pembahasan berikut. Kesultanan Banten adalah kerajaan maritim yang mengandalkan perdagangan dalam mendukung perekonomian kesultanan. Banten menjadi kota pelabuhan dan kota perdagangan pada era Sultan Banten Pertama yaitu Maulana Hasanuddin putra kandung Syarif Hidayatullah atau lebih dikenal sebagai Sunan Gunung Jati. Pada abad 15 Kesultanan Banten berkembang menjadi bandar transito yang ramai disinggahi pedagang dari berbagai pulau. Hal itu dikarenakan letak Banten yang strategis berada di ujung barat Pulau Jawa. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah letak Banten yang strategis berada di ujung barat Pulau Jawa.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi