Faisal B

04 April 2022 01:33

Iklan

Faisal B

04 April 2022 01:33

Pertanyaan

Kesimpulan yang dapat diambil dari fakta eksperimen Ernest Rutherford bahwa sebagian besar sinar alfa yang ditembakkan pada lembaran tipis emas ternyata diteruskan adalah .... a. jarak antara inti atom dan elektron sangat jauh b. terdapat partikel bermuatan positif di dalam inti atom c. inti atom berukuran sangat kecil d. sebagian besar atom merupakan ruang kosong e. sinar alfa bersifat radioaktif

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

36

:

02

Klaim

5

5

Jawaban terverifikasi

Iklan

B. Rohmawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

07 April 2022 15:16

Jawaban terverifikasi

Hai Faisal, jawaban yang tepat adalah D. Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham. Salah satu ilmuwan yang mengembangkan teori atom adalah Ernest Rutherford. Ia melakukan percobaan hamburan sinar alfa pada lempeng emas tipis. Salah satu hasil percobaan tersebut adalah sebagian besar sinar alfa yang ditembakkan pada lembaran tipis emas ternyata diteruskan. Hal tersebut menunjukkan bahwa sebagian besar atom merupakan ruang kosong, berbeda dengan teori atom Thomson yang menyatakan atom berbentuk bola pejal. Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu ya ^^


Iklan

Ratna S

06 Desember 2023 13:28

Cara pengisian elektron yang tepat pada tingkat energi sesuai urutan adalah


Ratna S

06 Desember 2023 13:30

Cara pengisian elektron yg tepat pada tingkat energi sesuai urutan adalah


Cinra H

07 Desember 2023 23:34

Pada suatu eksperimen, Siti, Faisal, dan Heri melakukan percobaan untuk membuktikan model atom Thomson yang tidak tepat. Percobaan tersebut adalah


Cinra H

07 Desember 2023 23:35

Pada suatu eksperimen, Siti, Faisal, dan Heri melakukan percobaan untuk membuktikan model atom Thomson yang tidak tepat. Percobaan tersebut adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

36

5.0

Jawaban terverifikasi